Rabu, 30 November 2011

Teman Baru, Ilmu Baru

Ceritanay kemaren itu benar-benar menganggur di kantor. Tidak ada ide selain berselancar di dunia maya.
Hal pertama yang diingat kalau berselancar adalah buka FB walau sekedar baca status orang, bukan bikin status sendiri. Liat-liat foto dan info terbaru.
Nah, kemaren waktu buka FB langsung tertuju pada status bu Dina Y. Sulaeman yang merekomendasikan satu blog pintar dan kreatif.
tanpa pikir panjang, langsung menuju TKP.

Dan ternyata memang benar blog pintar nan kreatif. Saya cukup tertolong dengan blog ini. bagaimana tidak, isi blognya membahas tentang kreatifitas ibu dalam mengasah kreatifitas anaknya lewat kegiatan edukatif rekreatif membuat mainan sendiri dari bahan daur ulang atau bekas pakai.

Sejalan dengan prinsip yang saya terapkan dengan anak pertama saya. Saya sangat sayang membuang kotak susu atau bungkus es krim atau apapun. kebanyakan saya cuci dan simpan walau entah kapan mau menjadikannya sebuah prakarya, he

Sejauh ini kalau gak jadi mobil-mobilan ya pesawat atau perahu. Tapi saya jadi banyak inspirasi setelah melihat blog tersebut. terima kasih ibu Erika Sari.

Minggu, 27 November 2011

4Th Wed Anniversary; No Party No Celebration Just Thank to Allah SWT

27 Nopember 2007 to 27 Nopember 2011
Empat tahun sudah perjalanan ini di lalui.
Banyak hal terlewati dan diresapi berdua, dan akhirnya bertiga bersama buah hati kami Mikael.

Dan ini adalah salah satu syukur kami kepadaNya "kami akan menjaga amanah dan mendidik buah hati kami dengan lebih baik. menemaninya tumbuh dan berkembang serta mensupportnya untuk kreatif dan inovatif".

Alhamdulillah wa Syukru Lillah ....

And now i want to share some picts
lagi manjat palem di kampus

di batu secret zoo

walau sakit tetep semangat

cacar air tak menghalangi untuk berpoto

hadiah jalan2 setelah dipingit 2 minggu kena cacar

di museum brawijaya malang

tiduran dikantor bunda, kasian...

buat bentuk dari lilin

hasil karya di 4th wed bunda/papa

sesuai request

capek, nge-es krim dulu

mabuk double ducth